#1 Your Trusted Business Partner

Press Release: Media Tepat untuk Menginformasikan Hal Penting pada Publik

KangFirman

Press Release: Media Tepat untuk Menginformasikan Hal Penting pada Publik

Jasa Press Release – Penting untuk diketahui bahwa pada saat ini informasi merupakan hal yang sangat penting untuk kehidupan masyarakat agar semakin mengalami perkembangan. Tidak dipungkiri bahwa masyarakat sangat memerlukan informasi di era digitalisasi. Seringkali masyarakat mengalami arus informasi yang sangat bisa berpengaruh terhadap lingkungan masyarakat itu sendiri, yang mana mempunyai kepentingan besar untuk mendapatkan informasi tersebut. Pastinya penyebaran informasi seperti ini adalah salah satu faktor penting dalam membangun hubungan antara lembaga dan masyarakat, baik itu dalam lingkup pemerintahan maupun lingkup ekonomi seperti perusahaan. Sehingga, inilah tujuan utama terciptanyajasa press release.

Mengenai Press Release (Siaran Pers)

Inilah alasan mengapa jasa press release tercipta, yakni untuk membantu pihak-pihak yang berkaitan agar bisa menyebarkan informasi dengan detail kepada masyarakat. Apakah anda sudah tahu apa itu yang namanya press release? Press release atau juga bisa dikenal dengan siaran pers merupakan salah satu media yang dipergunakan pada kegiatan perseorangan maupun perusahaan untuk memberikan dan menyampaikan informasi dalam bentuk berita pada media massa mulai dari media online, majalah, surat kabar, radio hingga TV. Nah, pihak-pihak yang berkepentingan untuk membuat siaran pers ini dengan menyediakan layanan jasa press release.

Telah tercantum dalam UU No. 14 Tahun 2008 mengenai Keterbukaan Informasi Publik, badan publik seperti halnya perusahaan publik dan lembaga pemerintah wajib memberikan akses informasi yang terbuka dan efisien pada masyarakat. Tantangan dari penyebaran informasi seperti ini yaitu untuk memberikan pemenuhan keperluan masyarakat akan keterbukaan informasi, yang mana pastinya masyarakat membutuhkan pelayanan informasi yang transparan dan akuntabel. Tidak jarang bahwa pemerintahan maupun perusahaan memanfaatkan layanan jasa seperti ini. Dengan tujuan bahwa bisa membangun hubungan baik dengan publik, membentuk opini masyarakat yang positif, serta meningkatkan citra perusahaan maupun pemerintah.

Di sisi lain, press release ini dapat dikategorikan menjadi tiga jenis, mulai dari basic press release, product releases, dan financial releases. Basic press release merupakan konsep siaran pers dalam bentuk informasi umum yang mempunyai nilai berita. Sedangkan, product releases Adalah konsep dari siaran pers mengenai informasi produk tertentu, serta financial releases merupakan informasi untuk pemegang saham. Tentu saja peran dari siaran pers ini bukan hanya sekedar tulisan saja, namun seperti yang telah disebutkan sebelumnya, juga bisa berupa artikel dan foto yang mempunyai nilai berita penting.

Baca Juga: Ingin Memakai Jasa Press Release? Kenali Berbagai Jenisnya Terlebih Dulu

Wajib digarisbawahi bahwa press release mempunyai peran yang sangat penting untuk membantu menyebarkan informasi yang berkaitan dengan organisasi maupun lembaga pada publik dengan cara yang resmi. Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah berbagai fungsi dan tujuan dari press release, diantaranya:

  • Menginformasikan. Tujuan dibuatnya siaran pers atau press release adalah untuk menyampaikan informasi yang penting pada publik dengan cara yang resmi.
  • Membentuk Opini Publik. Press release mempunyai peran yang penting dalam pembentukan opini publik bahkan juga bisa berpengaruh terhadap opini publik mengenai suatu organisasi atau isum tertentu.
  • Membentuk Citra. Mendorong Citra positif suatu organisasi dengan menyebarkan informasi yang akurat dan Kredibel.
  • Membangun Hubungan. Maksud dari membangun hubungan adalah membantu Membangun hubungan yang baik antara organisasi dengan media massa maupun masyarakat.

Mengapa hal tersebut bisa terwujud? Karena press release mengandung berbagai informasi yang fokus terhadap berita utama, mempunyai kutipan yang relevan, dibuat berdasarkan data dan fakta, serta berasal dari konteks informasi yang jelas.

Untuk mendapat eksposur yang lebih luas bagi produk maupun layanan yang Anda miliki, Anda dapat memanfaatkan dengan tersedianya jasa press release. Dengan adanya jasa ini akan turut dalam membantu komunitas yang inklusif serta sangat beragam, memastikan jika pesan yang Anda sampaikan akan tersampaikan kepada khalayak umum dengan tepat dan efektif atas adanya jasa press release ini. Ayo bergabung dalam perjalanan menuju keberagaman serta inklusi cukup dengan menghubungi kami melalui Kontak Sarana Komunikasi!

Bagikan:

Tags

Related Post

Satu tanggapan untuk “Press Release: Media Tepat untuk Menginformasikan Hal Penting pada Publik”

  1. […] Baca Juga: Press Release: Media Tepat untuk Menginformasikan Hal Penting pada Publik […]

Tinggalkan komentar

Tingkatkan popularitas, elektabilitas dan kredibilitas bisnis Anda dengan Jasa Publikasi Media Online.